E-business adalah hubungan organisasi dengan para pemasok, pelanggan, investor, kreditor, pemerintah dan media massa, juga
penggunaan teknologi informasi untuk mendesain kembali proses internalnya.
MODEL-MODEL BUSINESS
a. B2C (Business to Consumers) : hubungan antara individu-individu dengan organisasi-organisasi
Karakteristik :
• Antara organisasi dengan perorangan
• Nilai uang yang dilibatkan lebih kecil
• Transaksi tidak sering terjadi
• Secara relatif sederhana
b. B2B (Business to Business): hubungan antara organisasi dengan organisasi lain
Karakteristik :
• Antar organisasi
• Nilai uang yang dilibatkan lebih besar
• Hubungan yang kuat dan berkelanjutan
• Pemberian kredit oleh penjual ke pelanggan
• Lebih kompleks
c. B2G
d. B2E
PENGARUH-PENGARUH E-BUSINESS ATAS PROSES BISNIS
EDI (Electronic Data Interchange): protokol standar untuksecara elektronik mentransfer informasi antar-organisasi serta dalam berbagai proses bisnis
• EDI:
– Meningkatkan akurasi dan
– Mengurangi biaya
EDI telah ada sejak tahun 1970, namun hingga saat ini penggunaannya terutama terbatas pada perusahaan – perusahaan besar
FAKTOR – FAKTOR KEBERHASILAN E-BUSINESS
a. Tingkat kesesuaian dan dukungan aktivitas e-business atas strategi keseluruhan perusahaan
b. Kemampuan untuk menjamin bahwa proses e-business memenuhi tiga karakteristik kunci yang dibutuhkan dalam transaksi bisnis apapun : Validitas, Integritas, dan Privasi
INFRASTRUKTUR UNTUK E-BUSINESS
E-business untuk meningkatkan cara organisasi melakukan seluruh proses bisnisnya yaitu dengan membangun infrastruktur khususnya teknologi jaringan dan komunikasi :
Jaringan telekomunikasi untuk melakukan e-commerce dan untuk mengelola operasi internal:
1 Bagian yang dimiliki sendiri atau leased oleh perusahaan
2 Internet : jaringan internasional komputer (dan jaringan-jaringan yang lebih kecil) yang saling berhubungan
a. LAN (Local area network) : sistem komputer dan peralatan lainnya, seperti printer, yang lokasinya dekat antara satu dengan lainnya
b. WAN (Wide area network) : mencakup wilayah geografis yang luas, dan seringkali global
- Intranet : jaringan internal yang menghubungkan ke internet utama
Intranet dapat dinavigasi dengan software browser yang sama dengan yang dipergunakan dalam internet, tetapi tidak dapat diakses oleh publik
- Ekstranet : menghubungkan intranet dari dua atau lebih perusahaan
• Baik Internet atau VAN dapat digunakan untuk menghubungkan perusahaan yang berbentuk ekstranet
• VAN (Value-added networks) lebih dapat diandalkan dan lebih aman dari pada internet, tetapi mereka (VAN) juga lebih mahal
Komunikasi Data Komponen-komponen Sistem (ada 5 komponen) :
1. Alat (tujuan) pengiriman
2. Alat penghubung komunikasi
3. Saluran komunikasi
4. Alat penerimaan
5. Perangkat lunak komunikasi
Komponen – Komponen Model Komunikasi Data:
–Alat penghubung
–Perangkat lunak komunikasi
–Saluran komunikasi
6 Alat Penghubung Komunikasi Dasar yang digunakan dalam Jaringan :
1. Kartu penghubung jaringan
2. Modems
3. Remote access devices
4. Hubs
5. Switches
6. Routers
Tidak ada komentar:
Posting Komentar